3 Universitas terbaik Singapura Negara Singapura yang dihuni sekitar lima juta jiwa ini ternyata memiliki banyak universitas yang berkualitas. Ada beberapa universitas bahkan masuk dalam daftar 100 universitas terbaik dunia. Ini juga yang menjadikan Singapura destinasi studi yang favorit untuk pelajar Indonesia. Berikut Tiga Universitas Terbaik Di Singapura menurut lp3m-unsoed 1. National University of Singapore…